Sabtu, 11 Mei 2024

Revitalisasi GOR Segiri Tengah Berproses, Wali Kota Andi Harun: Sumber Pendapatan Baru untuk Daerah

Koresponden:
Alamin
Sabtu, 17 Februari 2024 11:56

Gedung GOR Segiri/HO

Ia mengatakan bahwa untuk tahap selanjutnya akan melibatkan pembangunan Sport Hub, sebuah gedung multifungsi yang akan menampung kolam renang untuk masyarakat, fasilitas fitness, dan area driving golf

"Proyek ini tidak hanya bertujuan sebagai sarana hiburan dan olahraga bagi masyarakat, tetapi juga sebagai sumber pendapatan baru untuk daerah. Kami ingin memaksimalkan potensi pendapatan asli daerah melalui pengelolaan fasilitas ini dengan baik," ujarnya.

Ia mengatakan dengan upaya untuk meningkatkan kualitas layanan, Andi Harun menekankan pentingnya infrastruktur jaringan yang handal di kawasan GOR Segiri.

"Kami berkomitmen untuk menghadirkan pelayanan yang transparan dan adil, dengan penggunaan sistem cashless guna menghindari praktik pungutan liar dan menciptakan keadilan bagi semua warga," pungkasnya. (*)

Halaman 
Tag berita:
Berita terkait
breakingnews